Mudah! Inilah Cara Membuat NPWP untuk Wirausaha

Cara Membuat NPWP

Cara membuat NPWP untuk wirausaha – NPWP atau Nomor Pokok Wajib Pajak adalah nomor yang diberikan kepada wajib pajak sebagai tanda identitas atau pengenal diri dalam pelaksanaan hak dan kewajiban perpajakannya. Tak hanya wajib dimiliki Orang Pribadi, NPWP juga...

7 Contoh Usaha untuk Lulusan IT yang Wajib Dicoba!

Contoh usaha untuk lulusan IT – Para lulusan IT banyak dilirik tak hanya oleh perusahaan bidang teknologi saja tapi juga non teknologi. Tak heran, karena seiring dengan perkembangan teknologi yang kian pesat, teknologi juga memiliki peran cukup penting dalam...

Sebenarnya Penting Gak “Dana Darurat” Itu?

Kerap muncul pertanyaan, penting gak “dana darurat” itu?. Seperti namanya, dana darurat adalah simpanan dana yang digunakan dalam keadaan darurat. Karena dalam kehidupan, kita sebagai manusia hanya bisa merencanakan, sisanya Tuhanlah yang menentukan. Kita tak akan bisa memprediksi masa...

6 Contoh Bisnis yang Cocok Bagi Orang yang Tinggal di Surabaya

Contoh bisnis yang cocok bagi orang yang tinggal di Surabaya – Tinggal di kota besar seperti Surabaya mendatangkan banyak keuntungan bagi warganya contohnya dari segi peluang bisnis. Namun banyaknya persaingan dalam dunia bisnis di kota besar menuntut para pelaku...

Catat! Ini 5 Ide Bisnis Modal 5 Juta yang Menggiurkan

Anda ingin membuka usaha, namun hanya memiliki modal 5 juta? Jangan putus asa karena ternyata ada ide bisnis modal 5 juta yang bisa Anda coba. Kini terdapat berbagai macam bisnis yang bisa dibuka hanya dengan modal kecil, namun keuntungan...

Cara Mengajukan Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI

Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI

Cara Mengajukan Kredit Usaha Rakyat (KUR) BRI terbilang cukup mudah. Sebagai produk pinjaman yang masuk dalam program pemerintah, KUR BRI memang sangat ditunggu-tunggu oleh para pengusaha kecil dan menengah yang membutuhkan modal untuk mengembangkan usahanya. Selain cara pengajuannya yang...

Ternyata Ini 7 Jenis Pekerjaan Freelance Paling Mudah!

Jenis pekerjaan freelance paling mudah – Bekerja freelance kini kian diminati karena ternyata dapat meghasilkan keuntungan yang cukup menggiurkan. Bagaimana tidak, bekerja freelance rupanya dapat menghasilkan keuntungan yang besar, padahal dengan bekerja freelance Anda dapat mengerjakan pekerjaan secara remote...

Berbisnis Sambil Menjalankan Hobi, Mengapa Tidak?

Berbisnis sambil menjalankan hobi – Di era modern seperti saat ini, terdapat banyak cara mudah untuk menjalankan bisnis. Terlebih dengan didukung oleh perkembangan teknologi yang kian pesat, membuka sebuah bisnis dapat dilakukan dengan mudah bahkan hanya bermodalkan smartphone saja....

Potensi Bisnis Kerupuk Udang Bagi Pemula, Tertarik Mencoba?

Siapa tak mengenal kerupuk udang. Kerupuk yang satu ini merupakan salah satu jenis kerupuk yang sangat digemari banyak orang. Bukan tanpa alasan, kerupuk udang memiliki citarasa gurih serta tekstur yang renyah. Namun ternyata kerupuk udang bisa menghasilkan ladang bisnis...

Peluang Bisnis Yang Ngetren 2020 Yang Patut Untuk Anda Coba

Peluang Bisnis Yang Ngetren 2020 – Setiap tahun tantangan dalam dunia bisnis terus bergulir dan para pengusaha dituntut untuk menyesuaikan setiap perubahan. Hal itu, sangat penting untuk diketahui bagi Anda agar bisnis yang ingin dikembangkan dapat bertahan dan tumbuh...

close